IPO merilis survei kepuasan publik terhadap kinerja Presiden Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin. Hasilnya, kepuasan publik terhadap Jokowi-Ma'ruf di bawah 50 persen.
"Mendagri mengimbau, selama libur panjang masyarakat tidak mengunjungi tempat yang mengakibatkan kerumunan, bukan melarang perayaan Maulid Nabi," kata Safrizal.
Pelantikan Nova Iriansyah sebagai Gubernur Aceh sisa masa jabatan 2017-2022 dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan pencegahan Corona. Tamu dibatasi.