detikNews
Mengira MH370 Putar Balik Atas Perintah ATC, Militer Malaysia Diam Saja
Militer Malaysia berhak mencegat pesawat MAS MH370 ketika pesawat terbang memutar dan berubah jalur. Namun hal itu tak dilakukan karena diasumsikan MH370 terbang memutar sesuai instruksi menara kontrol.
Rabu, 26 Mar 2014 17:36 WIB







































