detikHealth
Tiap Jam, Seorang Bayi Lahir Terpapar Candu Sejak dalam Rahim
Jumlah bayi lahir yang terpapar obat adiktif saat dalam kandungan makin meningkat. Antara tahun 2000 - 2009, jumlah kasus bayi terpapar obat-obatan terlarang selama kehamilan meningkat hampir 3 kali lipat.
Selasa, 01 Mei 2012 14:58 WIB







































