detikSport
Dua Rivalnya Ceroboh, Hamilton Juara
Balapan malam di GP Singapura 2009 menjadi milik Lewis Hamilton. Pembalap asal Inggris itu tampil dominan sepanjang lomba ketika dua rivalnya di balapan ini bertindak ceroboh dan terkena hukuman drive-through penalty.
Minggu, 27 Sep 2009 21:03 WIB







































