Sebanyak 20 sekolah di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, mulai hari melakukan pembelajaran tatap muka (PTM). PTM ini mulai dari jenjang PAUD/TK, SD dan SMP.
Atta Halilintar mencabut laporan terhadap YouTuber Savas. Selanjutnya, polisi akan menyetop kasus pencemaran nama baik yang dilaporkan Atta Halilintar ini.
Kapolri mendatangi kantor DPP LDII hari ini. Kapolri menyatakan kedatangannya bertujuan mengajak LDII bersinergi jalani program bersama terutama jaga kamtibmas.
"Kita telah melaksanakan vaksinasi di pesantren dan gereja, rumah-rumah ibadah. Saya sangat menyambut baik apa yang dilakukan TNI dan Polri ini," ucap Jokowi.