Oppo F1s sejatinya meraih hasil penjualan cukup mentereng, diklaim terjual 1 unit setiap 15 detik di Indonesia. Namun ternyata raihan itu tak membuat Oppo puas.
Tak cuma Samsung atau Oppo yang punya edisi spesial, Meizu juga ada. Vendor ponsel asal China ini baru saja mengumumkan edisi khusus seri m3e bertema Star Trek.
Pada pertengahan Juni, Oppo Indonesia menargetkan penjualan 1 juta unit smartphone hingga akhir Agustus 2016. Namun, target tersebut ternyata lebih dini diraih.