Penjualan Galaxy Z Fold 3 dan Galaxy Z Flip 3 belum resmi dibuka, tapi dari pre-order di Korea Selatan sepertinya dua ponsel layar lipat ini cukup laris manis.
Smartphone ini memiliki fitur Bright Night untuk mendapatkan foto berkualitas baik di kondisi gelap. Kameranya secara otomatis mengambil beberapa frame gambar.
Sedang mencari ponsel yang ramah kantong berfitur kece untuk Ramadhan? Jajaran HP Samsung A Series keluaran 2021 mungkin bisa dilirik, berikut daftar harganya.
Samsung Galaxy Z Fold 3 dan Galaxy Z Flip 3 digadang memiliki bodi dan layar yang lebih tangguh. Tapi kalau layarnya sampai pecah, berapa ya biaya perbaikannya?
Tak ingin kalah dari Apple, Samsung pun menggelar hajatan bulan April ini. Tapi menariknya perangkat yang akan diumumkan di Galaxy Unpacked ini diklaim gahar.