detikFinance
Rupiah Makin Baik di 11.380/US$
Rupiah berada di posisi baik pada akhir pekan ini seiring dengan tingginya nilai transaksi saham yang ada di pasar saham karena mulai masuknya dana asing.
Jumat, 03 Apr 2009 17:13 WIB







































