Light rail transit (LRT) bertabrakan di kawasan Munjul, Cibubur, Jakarta Timur. PT Industri Kereta Api (INKA) memohon maaf kepada semua pihak atas kejadian ini.
Kereta Api Cepat Jakarta-Bandung akan dibuat terintegrasi dengan moda transportasi lainnya. Hal ini dilakukan untuk memberikan kemudahan bagi para pengguna.
PT KAI Daop 8 Surabaya membuka rute perjalanan kereta barang dari Stasiun Indro Gresik, mulai hari ini, Jumat (15/10). Kereta ini menuju Stasiun Pasoso Jakarta.
Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi RI Luhut Binsar Pandjaitan memberikan apresiasi terhadap progress pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB).