detikNews
Perampok Tusuk Pekerja Swalayan di Bandung, Gondol Duit dan Rokok
Kawanan perampok beraksi di salah satu swalayan atau minimarket 24 jam di Jalan Kebon Kawung, Kota Bandung. Salah satu pekerja minimarket mengalami luka tusuk di bagian pinggang. Pelaku berhasil menggondol duit tunai dan menjarah rokok.
Rabu, 23 Okt 2013 13:51 WIB







































