Sepakbola
Del Bosque: Serangan Balik Slovakia Mematikan
Pelatih Spanyol, Vicente del Bosque, tak menyangka timnya akan menelan kekalahan di kandang Slovakia. Del Bosque juga menyebut serangan balik Slovakia amat mematikan.
Jumat, 10 Okt 2014 05:22 WIB







































