detikNews
LBH Jakarta Bantah Terima Rp 300 Juta dari Jokowi
Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jakarta membantah telah menerima dana secara pribadi dari calon presiden Joko Widodo (Jokowi) secara pribadi dengan jumlah Rp 300 juta.
Minggu, 06 Jul 2014 14:10 WIB







































