Bhayangkara mengalahkan Persijap 2-0 di pekan kesembilan Super League musim ini. Ginanjar dan Spasojevic menjadi penentu kemenangan tim asuhan Paul Munster.
Direktorat Lalu Lintas Polda Riau menggelar ramp check di Terminal AKAP Payung Sekaki untuk memastikan keselamatan armada bus dan pengemudi sebelum beroperasi.
Kapolri Jenderal Sigit menganugerahkan Bintang Bhayangkara Pratama kepada 57 jenderal dan ASN sebagai penghargaan atas dedikasi dalam menjaga keamanan bangsa.
Wika Salim dan eks manajernya, Irma Hidayat sepakat berdamai di kasus dugaan penggelapan uang senilai miliaran rupiah. Keduanya sudah mencabut laporan polisi.
Polda NTB bekerja sama dengan Bareskrim untuk mengekstrak ponsel Brigadir Esco, yang tewas diduga dibunuh. Hasil autopsi menunjukkan tanda kekerasan di leher.