Dua gol dianulir, tiga peluang emas terbuang bikin Lukaku apes betul di awal Euro 2024. Tapi Pelatih Belgia, Domenico Tedesco masih mempercayai sang striker!
Belgia secara mengejutkan harus menelan kekalahan dalam laga pertamanya di Euro 2024. Sebuah momen yang melibatkan playmaker Belgia Kevin De Bruyne pun viral.
Dua kali VAR membatalkan gol penyerang Belgia Romelu Lukaku saat dikalahkan Slovakia. Alih-alih protes, pelatih Domenico Tedesco menerima keputusan itu.