"Saya berkoordinasi dan mohon dukungan kepada Kemendagri untuk menyukseskan dan percepatan program PTSL, Reforma Agaria, dan juga Rencana Tata Ruang," kata AHY.
PD tanggapi soal Prabowo berkomunikasi dengan ketum partai soal komposisi kabinet. PD menilai soal jatah jumlah kursi menteri tidak elok dibicarakan di publik.
Otto Hasibuan menyampaikan jawaban atas dalil gugatan dari tim AMIN, sedangkan Yusril Ihza Mahendra menyampaikan jawaban atas gugatan tim Ganjar-Mahfud.