detikTravel
Ih, Jorok! Toilet Air Zimbabwe Bocor & Banjiri Kabin Pesawat
Kejadian kurang mengenakkan menimpa traveler yang terbang menggunakan pesawat Air Zimbabwe baru-baru ini. Toilet pesawat tersebut bocor, airnya pun mengalir dan membanjiri kabin penumpang.
Kamis, 10 Des 2015 16:10 WIB







































