RSUD Harapan dan Doa Kota Bengkulu kembali membuka secara penuh layanan bagi pasien non-virus Corona atau pasien umum. Ini menyusul penerapan 'new normal'.
Jokowi menyampaikan hasil riset ilmiah: paparan sinar matahari bisa kalahkan Corona. Dia mengacu pada riset anak buah Trump. Ini riset yang diacu Jokowi.
CDC meyakini COVID-19 bisa menular lewat udara. Berapakah jarak aman yang kini perlu diperhatikan? Tempat mana saja yang paling berisiko terkena COVID-19?