detikNews
Panwaslu Akan Berunding dengan Cagub Bahas Aturan Kampanye
Belum jelasnya aturan mengenai kampanye, membuat tim Panwaslu tak tinggal diam. Mereka kemudian berupaya untuk mengumpulkan para calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta periode 2012-2017 untuk membuat kesepakatan mengenai aturan yang jelas mengenai batasan kampanye.
Jumat, 11 Mei 2012 06:15 WIB







































