detikHot
Disandingkan dengan Toni Jaa, Iko Uwais Merendah
Urusan bertarung, Iko Uwais jagonya. Ketika kemampuan silatnya di film 'The Raid' ditonton banyak orang, tak sedikit yang menyandingkan Iko dengan aktor martial arts asal Thailand, Toni Jaa.
Rabu, 21 Mar 2012 11:29 WIB







































