Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi terjerat kasus korupsi. Perkara ini terkait penetapan APBD Perubahan 2021 berkenaan dengan belanja modal ganti rugi tanah.
Pertama kali Sri Wahyumi Maria Manalip bebas dari penjara sempat dibuat emosi lantaran ditangkap KPK lagi. Kini dirinya lagi-lagi harus hidup di balik jeruji.
KPK memanggil Wakil Ketua PN Surabaya Dju Johnson Mira Mangngi sebagai saksi kasus dugaan suap yang menjerat Hakim PN Surabaya Itong Isnaeni Hidayat (IIH).