Gareth Bale diperkirakan akan turun di laga Tottenham Hotspur vs West Ham United akhir pekan ini. Namun Jose Mourinho enggan memberi kepastian terkait hal ini.
Penampilan cemerlang Jesse Lingard bersama West Ham United menarik perhatian sejumlah klub, termasuk Arsenal. Tapi gabung Arsenal dianggap tak mungkin.
Tammy Abraham kembali mencetak gol untuk Chelsea setelah gagal di enam pertandingan beruntun. Striker 23 tahun itupun mengatakan seperti ini usai laga!