detikTravel
Senja Maha Dahsyat di Stockholm
Langit di daerah Skandinavia diakui para traveler sebagai yang tercantik di dunia. Walaupun tidak bertemu Aurora, melihat langit senja pun sudah sebegitu cantiknya. Di Stockholm, Swedia, lihatlah langit dahsyat itu.
Kamis, 13 Sep 2012 09:01 WIB







































