detikFinance
Kalbe Farma Bangun Pabrik Susu Cair Rp 150 Miliar di Sukabumi
PT Kalbe Farma Tbk berencana membuka pabrik susu cair di Sukabumi, Jawa Barat, yang akan mulai produksi 2015. Pembangunan pabrik ini masih menunggu proses perizinan.
Kamis, 31 Okt 2013 18:54 WIB







































