Tanah longsor terjadi di sejumlah lokasi di Boyolali. Titik paling banyak di Kecamatan Selo dan Cepogo yang berada di lereng Gunung Merapi dan Merbabu.
Kepanikan terjadi saat dahan pohon beringin berdiameter 1,2 meter di wisata pemandian Sumber Tiri, Mojokerto, tumbang. Sebagian pengunjung menyelamatkan diri.
Brak! Dahan pohon beringin raksasa di Wisata Pemandian Sumber Tiri, Mojokerto, tumbang. Tumbangnya dahan berdiameter 1,2 meter itu membuat 9 pengunjung luka.