Karim Benzema akhirnya meraih Ballon d'Or tahun ini. Fotonya yang dulu bertepuk tangan untuk Cristiano Ronaldo saat meraih penghargaan serupa kembali viral.
Real Madrid memetik poin penuh kala menjamu Sevilla dalam lanjutan LaLiga. Madrid menang 3-1 dan menjauh dari Barcelona di puncak klasemen Liga Spanyol.
Eksekusi lahan sengketa di Enrekang berujung ricuh karena pihak tergugat melakukan perlawanan. Namun eksekusi tetap berjalan hingga 9 rumah rata dengan tanah.