Negara China dan Thailand masih jadi pemasok utama buah-buahan segar ke Indonesia. China masih yang terbesar dari 22 negara yang memasok buah-buahan ke Indonesia.
Di antara beragam jenis bumbu tradisional yang rasanya asam, asam yang satu ini hampir tak pernah absen dari dapur Aceh. Biasa dipakai untuk bumbu gulai dan kari. Rasa asamnya yang segar membuat sambal jadi enak!
Jika bosan menghabiskan libur akhir pekan ke tempat rekreasi, datang ke pasar tradisional bisa menjadi alternatif yang oke. Belanja sambil menikmati hiruk pikuk pasar membuat liburan Anda terasa spesial.
Arus informasi makin hari semakin deras seiring dengan kemajuan teknologi dan globalisasi. Globalisasi memang mempunyai dampak positif, tetapi globalisasi juga dapat berdampak negatif bagi anak.
Walaupun merupakan akulturasi dari banyak budaya, Betawi tak kehilangan jati diri. Para wisatawan bisa menyelami budaya Betawi di kawasan Rawa Belong, Jakarta Selatan.