detikSport
Badai Tak Halangi Optimisme Massa
Ferrari harus berhadapan dengan badai pasir ketika mereka berujicoba di Bahrain pekan lalu. Namun, hal tersebut tak membuat optimisme Felipe Massa mengenai mobil baru The Prancing Horse tertutup.
Sabtu, 21 Feb 2009 01:38 WIB







































