detikNews
JK: Naikkan Harga BBM untuk Pertumbuhan Ekonomi
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) berencana menaikkan harga BBM dalam periode pemerintahan Jokowi-JK. Kenaikan harga BBM akan merangsang pertumbuhan ekonomi Indonesia secara cepat.
Jumat, 22 Agu 2014 20:56 WIB







































