detikNews
Pengen Nyapres, Dahlan Iskan: Saya Menjemput Takdir!
Menteri BUMN Dahlan Iskan ikut konvensi capres Partai Demokrat. Dahlan ingin menjemput takdirnya menjadi presiden, kalau Tuhan menghendaki.
Rabu, 02 Okt 2013 15:43 WIB







































