Sepakbola
Roma Ukir Rekor Kemenangan
Sebuah rekor baru diukir AS Roma usai menjalani pertarungan sengit Derby Della Capitale. Unggul 2-0 atas Lazio, kemenangan beruntun terbanyak kini dipegang Giallorossi.
Senin, 27 Feb 2006 05:48 WIB







































