Sepakbola
Ditawar Barcelona dan Man United, Werner Tunggu Liverpool
Striker RB Leipzig Timor Werner menjadi incaran Barcelona dan Manchester United di musim panas. Tapi Werner memilih menunggu tawaran dari Liverpool.
Kamis, 27 Feb 2020 17:07 WIB