Max Verstappen menjadi yang tercepat di sesi kualifikasi Formula 1 GP Belanda 2022. Ia akan memulai balapan di kandangnya sendiri dari posisi terdepan.
Marc Marquez akhirnya kembali ke lintasan balap. Bukan untuk balapan, rider Spanyol yang didera cedera itu melakukan latihan. Ini motor yang dia pakai.
Pebalap Yamaha Fabio Quartararo tampil sebagai yang tercepat di free practice I MotoGP San Marino 2022. Quartararo mengungguli Jack Miller dan Michele Pirro.