detikNews
Tifatul Minta Elite Jangan Anut Filosofi Panjat Pinang
"Maksudnya kalau ada orang terpilih jadi pemimpin, lalu pikirannya adalah bagaimana ini supaya jatuh segera. Atau senang melihat orang gagal, kalau pemerintahan ini tidak sukses malah ditepukin", ujar Tifatul.
Rabu, 13 Okt 2010 06:45 WIB







































