detikNews
Presiden Setuju Ada Mekanisme Pengontrol Kekerasan Aparat
Presiden SBY menyetujui usulan Komnas HAM untuk membuat mekanisme kontrol terhadap praktek penggunaan kekerasan aparat keamanan dalam menangani berbagai perkara.
Rabu, 16 Mar 2005 17:47 WIB







































