Jemaah haji lanjut usia (lansia), risiko tinggi, dan disabilitas yang sudah umrah wajib diminta beribadah di hotel karena lokasi hotel juga masuk Tanah Haram.
Bendera Merah Putih menghiasi Gunung Batu Lembang, di tengah potensi gempa dari Sesar Lembang. Kegiatan geotrack digelar untuk edukasi mitigasi bencana.
Warga dibuat heboh dengan penemuan jejak harimau di perladangan di Kecamatan Pancur Batu, Deli Serdang, Sumut. Jejak harimau itu ditemukan di beberapa titik.
Kericuhan terjadi di Jalan Tamansari, Bandung, saat demonstrasi mahasiswa. Polisi menembakkan gas air mata, menyebabkan kepanikan dan 12 orang pingsan.