Ternyata minum teh tidak se 'gampang' kelihatannya. Ada aturan-aturan yang harus dipatuhi. Diluar itu semua, pengalaman minum teh di tempat ini cukup menarik, lho!
Listrik adalah sebuah kemewahan di pulau Beureuh ini. Ia hanya menyala selama enam jam dalam sehari. Hidup dan kehidupan pun menyesuaikan dengan keberadaannya.
Listrik adalah sebuah kemewahan di pulau Beureuh ini. Ia hanya menyala selama enam jam dalam sehari. Hidup dan kehidupan pun menyesuaikan dengan keberadaannya.
Hari libur kemerdekaan Republik Indonesia rupanya dimanfaatkan banyak orang untuk berburu kebutuhan Lebaran. Salah satunya di ITC Cempaka Mas, Jakarta Pusat.
Restoran yang satu ini memang tergolong unik karena menyajikan hidangan dari ranah Melayu-Riau. Ada otak-otak Melayu yang unik, pucuk pakis, sampai kepala ikan kakap asam pedas yang lemak nian. Dimakan langsung dengan tangan wuih... makin nikmat rasanya!
Dari luar, restoran eksklusif ini tampak tertutup rapat. Misterius! Pemiliknya seorang chef Jepang yang sudah lama tinggal di Indonesia. Sajiannya berupa omakase yang serba mak nyuss.
Lama/cepatnya proses penurunan berat badan bisa berbeda pada setiap orang. Tapi dengan mengikuti tiga langkah ini, Anda bisa mengurangi bobot lebih cepat.
Di saat udara panas paling asyik berbuka dengan yang dingin. Es campur gaya Korea ini sangat disukai saat musim panas. Aneka buah segar ditimbun es serut halus lalu dikucuri sirop atau susu kental manis. Setelah diaduk..wouw..dingin manis!
Buka Puasa Bareng Bondan yang diadakan pada puasa hari kesebelas ini ternyata menarik minat banyak peserta. Bukber kali ini asyik dan seru, tidak hanya menikmati beragam sajian menarik namun bagi-bagi hadiah bikin seluruh peserta makin semangat!