detikInet
Takut Diserang Virus, Iran Pindahkan Ribuan Situs Pemerintah
Ingat Stuxnet yang menyerang fasilitas nuklir di Iran beberapa waktu lalu? Ya, akibat ulah virus tersebut kini pemerintah Iran memindahkan hosting ribuan situs mereka ke tempat yang lebih aman.
Rabu, 21 Des 2011 12:58 WIB







































