Rapat antara Pemkot Tangerang Selatan (Tangsel) dengan Pemprov DKI Jakarta menemui jalan buntu. Wali Kota Tangsel Airin Rachmi mengancam akan membatasi lalu lintas truk di Serpong pada malam hari saja.
Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Royke Lumowa mengaku belum menerima permintaan dari Kementrian Perhubungan terkait dibukanya kembali ruas tol dalam kota bagi angkutan berat pada siang hari.
Seorang sopir Taksi Pusaka dan penumpangnya menjadi korban perampokan di Jl Cakung-Cilincing, Jakarta Utara. Sopir taksi mengalami luka bacok, dan pelaku membawa kabur uang penumpang Rp 300 ribu.
Aksi pencongkelan spion mobil kembali marak. Kepolisian menyebut, aksi kejahatan jalanan itu kerap terjadi di lokasi-lokasi rawan macet. Berikut lokasi-lokasi rawan pencongkelan spion di kawasan Jakarta.
Organda DKI Jakarta berang dengan kebijakan pembatasan jam operasional angkutan berat. Organda pun mengancam akan menghentikan seluruh kegiatan operasional mereka.
Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Royke Lumowa yakin pembatasan jam operasional truk di ruas tol dalam kota tidak akan mengganggu aktivitas perekonomian. Truk masih bisa beroperasi, meski tidak melalui tol dalam kota.
Polda Metro Jaya bersama instansi terkait akan mengujicobakan pembatasan jam operasional bagi truk angkutan berat di ruas tol dalam kota. Sebagai alternatif, ada dua opsi bagi jasa angkutan truk yang hendak mengarah ke Pelabuhan Tanjung Priok.