detikFinance
Lautandhana Securindo: IHSG Mengekor Bursa Global
Pergerakan IHSG hari ini kami perkirakan terjadi pelemahan mengikuti anjloknya bursa global dan disertai melemahnya bursa regional pagi ini.
Jumat, 19 Agu 2011 09:49 WIB







































