detikFinance
Mandiri Sekuritas: IHSG Lanjutkan Penguatan
Hari ini indeks masih akan bergerak melanjutkan kenaikannya coba menguji resistance berikutnya di level 5.135. Indeks akan bergerak di kisaran support 5.113 dan resistance 5.135.
Selasa, 22 Jul 2014 07:46 WIB







































