Sukarelawan uji coba vaksin COVID-19 AstraZeneca meninggal dunia di Brasil. PKS pun meminta proses pengadaan vaksin Corona di Indonesia harus dibuat transparan.
Relawan uji klinis vaksin COVID-19 yang meninggal dunia disebut menerima plasebo. Media lokal melaporkan relawan merupakan dokter muda berusia 28 tahun.
Relawan uji vaksin COVID-19 AstraZeneca meninggal di Brasil. Belum dipastikan apakah relawan menerima vaksin atau plasebo, namun uji klinis tetap dilanjutkan.
Seorang sukarelawan uji coba vaksin Covid-19 AstraZeneca telah meninggal di Brasil. Tidak diketahui apakah sukarelawan itu mendapat vaksin atau plasebo.
Vaksin Corona Oxford diperkirakan siap di akhir tahun. Meski diragukan, tetapi vaksin ini diharapkan bisa memperoleh antibodi kuat dan membunuh Corona.
Perusahaan Johnson & Johnson mengatakan untuk sementara menghentikan uji klinis tahap tiga vaksin Covid-19, karena salah satu pesertanya mengalami sakit.