detikFinance
Pengembang Ngaku Bangun Bisnis Mal Tak Selalu Untung
Para pengembang dan pengelola mal mengaku berbisnis membangun mal tak sepenuhnya menguntungkan, bahkan bisa-bisa investor mal bisa rugi karena sepi pengunjung.
Rabu, 11 Apr 2012 09:50 WIB







































