detikNews
Aliran Dana ke Rekening PM Najib Ternyata Lebih dari Rp 13,3 T
Aliran dana ke rekening PM Malaysia Najib Razak ternyata mencapai lebih dari US$ 1 miliar (Rp 13,3 triliun). Dana ini diyakini dari 1MDB yang bermasalah.
Selasa, 01 Mar 2016 12:04 WIB







































