detikNews
Kuda Lumping Lolos Razia di Monas, Ini Alasan Kasatpol PP
Satu atraksi Kuda Lumping dan puluhan PKL masih terlihat di Monas. Padahal beberapa jam sebelumnya, ratusan petugas Satpol PP, Garnisun dan Polda melakukan razia Pedagang Kaki Lima (PKL) liar.
Sabtu, 02 Agu 2014 15:36 WIB







































