detikNews
Datang Terakhir ke Acara Ultah DPD, Jokowi Disuguhi Lagu Jali-jali
DPD RI merayakan ulang tahun ke-10 DPD RI di aula gedung Nusantara V DPR. Acara ini dihadiri oleh Wakil Presiden Boediono dan Presiden terpilih Jokowi serta Wapres terpilih Jusuf Kalla.
Senin, 29 Sep 2014 16:36 WIB







































