detikRamadan
Bagi-bagi 1.000 Takjil Ala Model di Semarang
Sebanyak 20 gadis cantik dan laki-laki tampan terlihat mondar-mandir di Jl Pahlawan Semarang menjelang waktu berbuka puasa. Mereka berpose, lalu menghampiri para pengguna jalan yang berhenti di traffic light sambil membawa bungkusan takjil.
Rabu, 10 Jul 2013 18:07 WIB







































