Wakil Ketua Komisi II DPR Dede Yusuf menanggapi sanksi DKPP terhadap KPU terkait sewa private jet. Komisi II akan memanggil KPU untuk membahas putusan ini.
Kementerian Perdagangan melalui Program UMKM Berani Inovasi, Siap Adaptasi Ekspor menghadirkan Penjajakan bisnis (business matching) sejak Januari 2025.
Menteri Sosial mengumumkan tunjangan Rp 50 juta per tahun untuk keluarga pahlawan nasional. 10 tokoh baru dianugerahi gelar pahlawan oleh Presiden Prabowo.
Presiden Prabowo menegaskan pentingnya APEC untuk pertumbuhan ekonomi inklusif. Ia mengungkit pemberdayaan UMKM dan Koperasi Desa demi keadilan ekonomi.
Mahkamah Konstitusi memutuskan rekomendasi Bawaslu dalam pelanggaran administrasi pilkada harus dijalankan. Putusan itu menjadikannya mengikat bagi KPU.
Nutri-Level pada produk makanan dan minuman berbeda di berbagai negara. Saat diterapkan di Indonesia, pemerintah akan memilih sistem pelabelan yang seperti apa?