Dari awal kemunculannya di ajang pencarian bakat, Lesti Kejora kini alami banyak perubahan dari segi penampilan. Semua ternyata dia pelajari dari Ivan Gunawan.
Ivan Gunawan harus berurusan dengan pengadilan sebagai saksi atas kasus salon ilegal. Namun kala menanti sidang, ia malah diserbu para pengunjung di sana.