detikTravel
Merbabu, Gunung yang Selalu Membuat Rindu
Gunung Merbabu yang menjulang jadi latar Kota Salatiga, Jawa Tengah, mempunyai pesona yang akan membuat setiap mata yang memandang ingin mencicipi puncaknya . Sekali mendaki, rasanya selalu rindu untuk kembali.
Sabtu, 22 Mar 2014 09:15 WIB







































