Pegiat media sosial Abu Janda akan diperiksa polisi, terkait dugaan bersikap rasis ke mantan anggota Komnas HAM Natalius Pigai dan cuitan soal 'Islam Arogan'.
Hendropriyono mensinyalir beberapa oknum kepala daerah Papua bermuka dua. Di satu sisi menginginkan dana otsus, di sisi lain tak berani menghadapi separatis.